Sukses Menjadi Pengajar

Pengajar adalah sebutan lain dari guru atau dosen, orang yang berprofesi menyampaikan ilmu-ilmu kepada murid-muridnya. Profesi ini merupakan sebuah aktifitas yang mulia, di samping profesi-profesi yang lain, karena selalu dipersepsikan kepada orang-orang pintar, pandai, cerdas dan banyak ilmu pengetahuan di dalam dirinya. Saking mulianya pekerjaan ini, masyarakat selalu memposisikan seorang Read more…

Kampus Tangguh di Tengah Pandemi

Istilah kampus disebut sebagai institusi yang menyelenggarakan kegiatan belajar, melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat, atau biasa dikatakan Tri Darma Perguruan Tinggi. Lembaga ini diisi oleh berbagai kelompok masyarakat yang mengabdi, membantu, melaksanakan kegiatan dari tri darma perguruan tinggi tersebut. Sebagian melaksanakan tugas-tugas administrative dan sebagian melaksanakan tugas fungsional, sesuai Read more…

Pesantren dan Logika Santri Milenial

Pada Saat Nabi Muhammad masih sugeng, logika Hukum didasarkan kepada wahyu yang diturunkan oleh Allah kepada Nabi Saw, jika tidak ada  wahyu maka Nabi berinisiatif untuk memutuskan sendiri masalah-masalah hukum yang dihadapinya. Inilah yang kemudian disebut dengan Sunnah Rasul, berupa perkataan, perbuatan ataupun ketetapan Nabi atas masalah tertentu. Sebagaimana Nabi Read more…

Berharap kepada Wakil Baru

Kemarin legislatif kita, dewan perwakilan rakyat (DPR) dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD)  yang baru, telah dilantik, untuk periode 2019-2024. Sebagai rakyat konstituen tentunya banyak ekspektasi yang kita sandarkan kepada wakil kita di senayan, untuk mengakomodasi dan menyalurkan aspirasi sesuai dengan cita-cita bersama mewujudkan kesejaheraan atau kemaslahatan rakyat. Semua anggota dewan Read more…

Ekonomi Syari’ah Sebagai Solusi

Sejak abad 17 M, seolah percaturan dunia global, mengalami pergeseran yang begitu mendasar, mulai dari kehidupan politik, sistem ekonomi, praktek keagamaan umat Islam, dan solidaritas sosial antar umat manusia. Ini ditandai dengan moment revolusi industri di Perancis, yang kemudian menandai awal proses modernisasi dunia global. Sebelumnya manusia yang hidup pada Read more…

Theologi Berdemokrasi

Tulisan ini bermaksud ingin mengupas relitas kehidupan demokrasi Indonesia dengan aspek-aspek etika ke-Tuhanan yang mayoritas diyakini oleh warga bangsa Indonesia. Apalagi nilai-nilai yang berbasis keyakinan mayoritas penduduk Indonesia sesuai dengan sifat, watak, dan karakter dasar bangsa di Nusantara ini. Salah satu nilai yang begitu penting kita ungkap adalah sikap aktulisasi Read more…

Pesantren dan Pemimpin Nasional

Oleh: Dr. KH. Asmawi Mahfudz, M.Ag Tulisan ini dilatarbelakangi oleh keprihatinan dengan suasana politik Nasional akhir-akhir ini, yang penulis anggap mengkhawatirkan. Dengan banyaknya berita-berita yang mengatasnamakan agama atau organisasi sosial keagamaan tertentu, berakibat dengan menjelek-jelekkan kelompok yang lain, partai yang lain, ideologi yang lain. Apalagi dengan ditopang oleh arus informasi Read more…

Tradisi Jeng Nabi Muhammad SAW di Bulan Suci

Bulan Ramadhan adalah bulan yang mulia, yang di anugrahkan oleh sang maha mulia, diperuntukkan untuk hamba yang mulia supaya mendapatkan kemuliaan, sebagaimana disebut dalam al-Qur’an “supaya kamu semua menjadi orang yang bertaqwa”(Al-Qur’an, 2, 183). Idiom taqwa adalah ungkapan teologis ajaran Islam sebagai manifestasi kepatuhan seorang hamba Allah kepada semua perintah Read more…

Revitalisasi Komitmen Keilmuan Islam kita

Dalam keseharian, sering dilakukan kegiatan akademik berupa menguji kemampuan para calon sarjana atau ilmuwan pada lembaga Pendidikan Islam kita. Ujian dilakukan dengan tiga standar kompetensi yaitu, kompetensi Akademik, Skill, kemampuan ke-Islaman. Dari puluhan Pelajar atau santri yang di uji ditemukan beberapa catatan, di antaranya Mereka banyak yang tidak hafal dalil Read more…